Foodysehat

Kumpulan Artikel Kesehatan Dan Food Terbaik

Foodysehat

Kumpulan Artikel Kesehatan Dan Food Terbaik

Kesehatan

Pria Jakbar Kena Stroke di Usia Muda, Keluhannya Muncul saat Lagi Olahraga – Update 1

Pria Jakbar Kena Stroke di Usia Muda, Keluhannya Muncul saat Lagi Olahraga - Update 1
Pria Jakbar Kena Stroke di Usia Muda, Keluhannya Muncul saat Lagi Olahraga – Update 1

Stroke umumnya menyerang lanjut usia (lansia), tapi kini usia muda juga bisa mengalaminya. Kondisi ini kerap tak disadari karena gejalanya muncul tiba-tiba dan dianggap sepele. Padahal, faktor risiko seperti hipertensi, gaya hidup tidak sehat, dan stres bisa meningkatkan risiko stroke meski seseorang masih berada di usia produktif. Hal ini juga dialami oleh Alfa (46), pria asal Jakarta Barat yang terserang stroke di usia muda.

Kepada detikcom, Alfa mengaku memiliki riwayat hipertensi atau darah tinggi sejak usia 35 tahun. Hal itu baru ia ketahui saat menjalani medical check up atau tes kesehatan. Pada saat itu, Alfa menolak untuk mengonsumsi obat lantaran merasa sudah menjalani pola hidup sehat.

Ia rutin berolahraga dan menjaga asupan makan yang bisa meningkatkan kolesterol maupun kadar gula tinggi. Namun, hal yang ia lupakan adalah masih mengonsumsi makanan asin.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *